Bulan: Oktober 2019

P3III PRADUPI 01 DI PANTAI BAYEM TULUNG AGUNG

PERKEMAHAN Salah satu aksi nyata dari eskul rutin pramuka telah diselenggarakan. P3III (perkemahan penegak penggalang ke-3) berlangsung sejak tanggal 1-5 Oktober 2019, di Tulung Agung, Jawa Timur. Pantai Bayem  menjadi rujukan para panitia, bukan dari bumi perkemahan tetapi panitia memilih lokasi yang dapat dijadikan perkemahan. Air yang nampak biru, bersih, bukit-bukit mengelilingi, serta pohon- pohon

Santri DUPI 01 Ketangkap Kamera TV One Di Museum Sumpah Pemuda

Sebanyak 30 santri DUPI rombongan peserta PERPESNAS MAPADI akan mengikuti kegiatan perkemahan di Cibubur 29 Oktober. Mereka menggunakan Kereta Api Matarmaja dari stasiun Malang ke Stasiun Senen Jakarta Pusat. Sambil menunggu jadwal pembukaan perkemahan, mereka manfaatkan waktu untuk berbagai kegiatan, diantaranya dengan mengunjungi museum sumpah pemuda. 28 Oktober ini adalah hari sumpah pemuda. Kebetulan di

Akhiri Kegiatan Kebahasaan DUPI 01 Cemorokandang Gelar BSD

Bertempat di Aula Pondok Pesantren Daarul Ukhuwwah Putri 01 Cemorokandang Kota Malang Organisasi Santri Daarul Ukhuwwah Putri OSADU Qismul Lughoh menutup rangkaian  kegiatan Kebahasaan semester ganjil ini dengan menggelar kegiatan The Big Speech and Debate (BSD). Acara itu membawa tema The Wing Of Victory dan dipanitiai oleh para santri kelas IV Kulliyat Muslimat Islamiyah KMI

Guru-guru Jabatan Islam Selangor Malaysia Kunjungi DUPI Cemorokandang

Sebanyak 34 rombongan para guru Jabatan Islam Selangor Malaysia mengunjungi DUPI 01 Cemorokandang untuk melihat lihat kehidupan pesantren dan pembelajarannya. Mereka mengagumi para santri yang tekun belajar ilmu agama, bahasa arab, dan tahfidz al Quran dan berharap kesuksesan untuk para santri. Dalam kesempatan itu, kepala rombongan Tuan Ruzmi bin Mohd Rowi memberikan cinderamata kepada pihak